Langsung ke konten utama

REKOMENDASI PERLENGKAPAN PENDIDIKAN LAPANGAN




PERLENGKAPAN KELOMPOK
v  Survival kit
ü  Peniti
ü  Jarum jahit
ü  Benang
ü  Pluit
ü  Tali kecil
ü  Korek gas
v  Alat navigasi
ü  Kompas (GPS jika ada)
ü Busur 360 derajat ( douglas protractor )
ü  Alat tulis & Penggaris
ü  Papan Dada
ü  Spidol
ü  Peta Topografi
v  Alat Masak
ü  Nesting
ü  Kompor  + Parapin/Kompor lapangan+metanol
ü  Alat Masak
v  Bahan Masak untuk 3 hari (buat jadwal masak sendiri dan usahakan tidak dominan masak mie)
v  Korek api/gas

PERLENGKAPAN PRIBADI
v  Pakaian
ü  Pakaian Lapangan (sesuai warna kelompok) dan celana lapangan (dipakai saat berangkat)
ü  Pakaian ganti (bebas dan jumlah disesuaikan kebutuhan)
ü  Jaket / Baju Hangat
ü  Kaos Kaki cadangan
ü  Sarung tangan
ü  Sepatu PDL
ü  Sendal (tidak diwajibkan)
ü  Topi rimba (warna gelap)
ü  Syal
v  Alat Makan
v  Alat Shalat
v  Alat Mandi
v  Alat Tulis
v  Buku Laporan Perjalanan (Format ditentukan panitia)
ü  Buku tulis 38 lembar
ü  Disampul warna coklat dan plastik bening
ü  Cover sampul depan gambar lambang pramuka
ü  Halaman pertama buku berisikan identitas diri dan foto
v  Obat-obatan pribadi
v  Carrier min 80 liter
v  Air minum 2 liter
v  Ponco
v  Makanan pribadi/cadangan (disesuaikan dengan kebutuhan pribadi)
v  Senter + batere cadangan
v  Pluit
v  Matras
v  Sleeping bag
v  Lilin   3 buah
v  Kantong plastik besar  (trash bag) 3 buah
v  Alat makan
v  Autan
v  Webbing 4M
v  Tongkat
v  STMJ
v  Mie 2
v  Beras 2 cangkir (dikumpulkan hari kamis)
v  Kopi susu/energen/kopi (disesuaikan dengan selera) 5 buah
v  Cokelat 3 buah (jenis sesuai dengan selera sendiri)

ADMINISTRASI DIKDASKA LAPANGAN 2011
v  Menyerahkan uang pendaftaran sebesar Rp 20.000,00 Max hari rabu tanggal 9 Mei 2012
v  Menyerahkan surat sehat dari dokter dan foto copy satu lembar
v  Menyerahkan pas foto 4 X 6 = 2 lbr dan 3X4 = 2lbr
v  Menyerahkan surat izin dari orang tua/wali   (format dari racana)
v  Mengisi formulir Dikdaska Lapangan
v  Semua persyaratan dimasukkan kedalam amplop berwarna coklat
                    

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menaksir Ketinggian dan Jarak

Menaksir Tinggi Tehnik Menaksir Tinggi Metode yang dipergunakan dalam menaksir tinggi ada bermacam-macam sesuai dengan kondisi yang ada. Untuk metode penaksiran tinggi dapat diberikan sebagai berikut : 1.                   Metode kesebandingan Setigiga Kelebihan Kekurangan Tidak Bergantung cuaca Bisa d terapkan dimanapun kapanpun Susah membuat kondisi agar kondisi di lapangan sama dengang kondisi d sesuai gambar segitiga tersebut 2.                   Metode Segitiga pada bayangan   Kelebihan Kekurangan Mudah di terapkan dilapangan Hanya berlaku pada cuaca cerah or ada matahari 3.        ...

Kaulinan Barudak : Bebentengan dengan ragam manfaat

Bebentengan merupakan salah satu permainan tradisional yang sering dimainkan anak anak pada zamannya. Bebentengan, salah satu permainan tradisional ( Kaulinan Barudak ) yang sangat diminati oleh   anak -  anak pada zamanya untuk mengisi waktu libur atau sekedar menghilangkan rasa penat di sore hari menjelang malam. Bebentangan, di bebrapa daerah sering kali dikenal sebagai rerebonan untuk di daerah Jawa Barat, sedangkan di daerah lain juga dikenal dengan prisprisan, omer, jek-jekan . Bebentengan, sendiri berasal dari kata benteng atau pertahanan. Bebentengan, memiliki ragam manfaat bagi pemain diantaranya untuk melatih kejujuran, kelincahan, mengambil keputusan dengan cepat dan melatih kemampuan berfikir dalam memenangkan permainan. Bebentengan, sangat coock diperkenalkan sembari dimainkan kepada peserta didk di semua golongan Siaga, Penggalang, Penegak maupun Pandega karena dapat mempererat silaturahmi juga persaudaraan. Lantas bagaimana cara memainkannya? Ca...

Syarat No. 21, 22, 23 dan 24 Rakit

Syarat No. 21 Hemat dan cermat dengan segala miliknya. -> Pembina dalam menguji syaiat nomor ini dapat mengajukan pertanyaan kepada anggoianya mengenai besarnya uang saku yang di dapat serta bagaimana cara memperolehnya dan untuk apa saja penggunaarnya. Jawaban dapat berupa tulisan (laporan) atau lisan. Syarat No. 22 Memiliki buku Tabanas. buku Tabungaii Pramuka, atau buku Tabungan Pelajar. dan sudah menabung uang secara teratur dalam buku itu selama sekurang-kurangnya 8 minggu sejak menjadi Penggalang Ramu. -> Sama dengan syarat notnor 17 pada tingkat penggalang ramu. Hanya lama menabung ada 8 minggu setelah dilantik sebagai penggalang ramu, baru syarat ini dapat diuji. Syarat No. 23 Setia membayar uang iuran kepada Gugus depannya. sedapat-dapatnya dengan uang yang diperolehnya dari usahanya sendiri. -> Jelas! Sama dengan syarat nomor 18 pada tingkat penggalang ramu. Syarat No. 24 Pernah memelihara sedikitnya satu macam tanaman berguna, atau sedikitnya satu jeni...